
Opening
Second review SHF Kamen Rider IXA !!! Rider satu ini termasuk salah satu favorit ane juga karena kostumnnya menurut ane sangat elegan bagai ksatria suci dari romawi (ciee preet) dan mengingatkan ane sosok Saber Arturia Pendragon dari anime Fate/ Stay Night.
Figure Background
Sekilas tentang Kamen Rider IXA, merupakan salah satu hero dari serial Kamen Rider Kiva, tercipta dari teknologi manusia yang dibuat khusus untuk membasmi...